11 /11/2025 Desa Adipura Kencana menjadi perwakilan dari Kecamatan Bahar Selatan untuk mengikuti Lomba Kebersihan PKK tingkat Provinsi. Lomba ini adalah kompetisi yang menilai pelaksanaan 10 Program Pokok PKK, fokus pada lingkungan bersih & sehat, sanitasi, pengelolaan sampah, rumah sehat, dan partisipasi masyarakat untuk menumbuhkan kesadaran hidup bersih. Penilaian melibatkan aspek seperti ketersediaan air bersih, SPAL, bank sampah, serta inovasi kebersihan di tingkat desa.